Mesin Honda BeAT FI
Vario 110 FI kini menggunakan basis mesin Honda Beat FI. Konsumsi BBM Vario 110 FI diklaim lebih irit 26% dibanding versi sebelumnya. Sayangnya pada Vario 110 FI, kita tidak akan menjumpai pendingin cairan seperti di Vario lawas. Yang ada adalah pendingin udara, sebagaimana yang ada di Honda BeAT FI.
Fitur Melimpah
![]() | |
sumber gambar: heronusahonda |
1. Answer Back System
Bisa dikatakan ini adalah salah satu point plus utama di New Vario 110 FI. Gunanya untuk mencari letak posisi motor di parkiran. Fitur ABS ini membuat Vario bisa 'menjerit', membantu pemilik di lokasi parkir. Pemakaiannya cukup simple, tinggal tekan tombol remote, kendaraan akan berbunyi plus lampu sein berkedip.Remote ABS sendiri dapat menjangkau jarak sepanjang 30 meter dengan level suara yang dapat disetel.
2. headlamp LED Dual-Keen
Penggunaan headlamp LED ini diklaim lebih terang 80%, lebih irit dalam konsumsi aki dan menyala sepanjang usia motor.
3. Rem CBS (Combi Brake System)
4.Gantungan barang yang bisa dilipat
5.Magnetik Secure Key yang terintegrasi Dengan Kunci pembuka Jok
6.Bagasi Luas (13 Liter)
7.Parking Brake Lock & Side Stand Switch
Pilihan warna
Vario 110 FI hadir dengan 5 pilihan warna yakni Lunar Red, Titanium Black, White Red, Swift White Silver dan White Blue.
Baca juga:
- Tampilan Baru Honda Spacy Helm In FI
- Tampilan Baru New Honda BeAT FI 2014
- Honda BeAT, Skutik Terlaris Di Indonesia
- Spesifikasi Yamaha Soul GT 2014
teknologi memang gak ada habisnya.ada aja fitur2 baru di semua produk2 yg kluar
ReplyDeletefitur-fitur tepat guna yang langsung bisa dirasakan konsumen
Delete